Memasukan Lagu Otomatis Di Blog Memasukan Lagu Otomatis Di Blog

Memasukan Lagu Otomatis Di Blog

Jumat, 19 Oktober 2012

Salam Blogger, kali ini saya akan coba posting bagai mana caranya memasukan musik ke blog? soalnya temen saya ingin coba masukin musik kesukaannya keblog, ahahah. oke deh, saya akan memberikan tutorial untuk menambahkan musik di blog degan menggunakan MIXPOD. apa itu MIXPOD ? tanya Mbah google aja hehehe....


contohnya bisa kalian lihat di http://vierman008.blogspot.com


Langsung Cheek kee doottt !!!!
  1. Baca doa terlebih dahulu, minum air secukupnya (kwwkwkkw) lalu Masuk Dulu Ke Situs Resmi MixPod
  2. Lalu, Register lah Terlebih Dahulu Dengan Mengklik Sign Up
  3. Setelah Registrasi Selesai Login Lah Ke Akun Mixpod Yang Baru Kamu Buat Tadi
  4. Sekarang Klik Create Playlist(lihat Gambar Dibawah)



 
5. Di Halaman Berikutnya, pilih dan tambahkan  Ke Dalam Playlist Kamu, Tinggal Masukkan Nama Artist, Lagu, Album, Dll, lalu Klik Search. Setelah Ketemu Tekan Tanda Tambah(Lihat     Gambar Dibawah), Maka Otomatis Lagu Tersebut Masuk Ke Playlist Anda










6  Setelah Memilih Berbagai Lagu, Klik Customize pilih Template MixPod Anda (Anda Juga Bisa Mengganti  Warna Skin, Dan men-settingnya). (lihat Gambar Di bawah)













7) Setelah Men-costumize Mix Pod Anda, Masuk Lah ke Save playlist, Masukkan Judul playList Anda, Deskripsinya, Tagnya, Genresnya, lalu Klik Save(Get Code)(Lihat gambar Dibawah)














8) Setelah Ini, Saatnya Mencari Code Html. Klik Lah Logo Blogger yang Ada Di Bawah Myspace, Facebook,Friendster, Dan Sebangsanya
9) Ambil Code htmlnya Dengan Cara Copy(lihat Gambar Dibawah)












10) Nah Sekarang code Htmlnya Sudah Dapat. Saatnya Dipasang Diblogger!!! Login Ke blogger Kamu
11) Masuk Ke Rancangan > Elemen Laman > Tambah Gadget
12) Pilih Gadget Html/Java Script







13) Setelah Itu, Paste Code Yang Kamu Copy Tadi. Dan Tulis Judulnya "MyPlaylist, Lagu FavoritKu, My Mixpod, Dan Sebagainya
14) Setelah Mempaste Kode dan menulis Judul Klik Save/Simpan
15)Selesai


Mudah-mudahan Lancar dan semoga berhasil.

0 komentar:

Blog Archive

Diberdayakan oleh Blogger.